Konsumsi Alpukat bisa tingkatkan kesehatan Usus

- 3 Januari 2021, 10:29 WIB
ILUSTRASI Alpukat.*
ILUSTRASI Alpukat.* /Pixabay//

Baca Juga: Andi Arief Sentil Mahfud MD Hingga 'Jendral Tua': sudah Terbukti Menyesatkan dan Melanggar HAM

“Kami menemukan, jumlah asam empedu dalam tinja lebih rendah, dan jumlah lemak dalam tinja lebih tinggi pada kelompok yang diberi alpukat. Ekskresi lemak yang lebih besar berarti para peserta penelitian menyerap lebih sedikit energi dari makanan yang mereka makan," kata asisten profesor nutrisi di Departemen Ilmu Pangan dan Nutrisi Manusia University of Illinois, Hannah Holscher.

Halaman:

Editor: Imam Sarozi

Sumber: ANTARANEWS


Tags

Terkait

Terkini