Bawaslu Jatim Gelar Workshop Simulasi MK

- 17 November 2020, 13:39 WIB
Workhshop simulasi berperkara di Mahkamah Konstitusi bagi pengawas pemilu di 19 daerah Pilkada
Workhshop simulasi berperkara di Mahkamah Konstitusi bagi pengawas pemilu di 19 daerah Pilkada /jatim.bawaslu.go.id/

Tuban Bicara - Bawaslu Jatim adakan simulasi berperkara di Mahkamah Konstitusi bagi pengawas pemilu di 19 daerah Pilkada. Pada 15-16 Nopember 2020 di Batu, Malang. 

Simulasi beracara di MK dilakukan dengan cara praktek bergantian 19 Kabupaten/Kota menjadi majelis dan pemberi keterangan.

Tujuan kegiatan tersebut, mematangkan pengawas pemilu yang sebelumnya sudah mendapatkan pemahaman secara teori beracara di Mahkamah Konstitusi. 

Baca Juga: Harga Jual Kopi Merah Alami Kenaikan

Baca Juga: Percepat Pembangunan Desa, Abdul Halim Iskandar Tegaskan Pentingnya Digitalisasi

Dilansir Tuban bicara dari jatim.bawaslu.go.id, Koordinator Divisi Hukum dan Data Informasi Bawaslu Jatim, Purnomo Satrio Pringgodigdo mengaku sengaja mempersiapkan 19 daerah pilkada agar siap menghadapi kemungkinan berperkara di MK.

“Sebelum menghadapi Perselisihan Hasil Pemilihan Bawaslu, Kabupaten/Kota perlu mempersiapkan mental dalam berperkara di MK,” terangnya.

Baca Juga: Hingga Oktober 2020, Bappebti Blokir 1029 Domain Tak Berizin

Baca Juga: Titik Prasetyowati: Melalui Koperasi, Tingkatkan Ekonomi Kerakyatan di Tengah Pandemi

Halaman:

Editor: Imam Sarozi

Sumber: jatim.bawaslu.go.id


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x