Hannover Messe 2021, Kemenperin Usung Tema 'Industrial Transformation 4.0'

- 28 November 2020, 22:51 WIB
Ilustrasi industri petrokimia.
Ilustrasi industri petrokimia. //Pixabay

Ke-10 prioritas tersebut adalah perbaikan alur aliran material, mendesain ulang zona industri, akomodasi standar sustainability, pemberdayaan UMKM, membangun infrastruktur digital nasional, menarik investasi asing, peningkatan kualitas SDM, pembetukan ekosistem inovasi, menerapkan insentif investasi teknologi, dan harmonisasi aturan dan kebijakan.

Baca Juga: Daya Beli Masyarakat Melemah, Daya Tahan UMKM Rentan

“Paviliun Indonesia juga akan dilengkapi dengan pengenalan showcase pembangunan Pusat Inovasi Digital Indonesia (PIDI 4.0) yang diinisiasi oleh Kemenperin,” imbuhnya.

Selain itu, akan ditampilkan juga Smart Industrial Park Facilities sebagai bagian penting dalam pengembangan industri Indonesia akan turut dipromosikan bersama dengan pengembangannya memanfaatkan industri 4.0.

“Kategori produk yang akan dipamerkan pada Paviliun Indonesia terdiri dari automotion, motion & drives, digital ecosystems, energy solutions, engineered part & solutions, future hub, global business & markets, serta compressed air & vacuum,” sebutnya.***

Halaman:

Editor: M Anas Mahfudhi

Sumber: kemenperin.go.id


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x