Puan Maharani Minta Penyelenggara dan Pengawas Pilkada Taati Protokol Kesehatan

- 28 November 2020, 21:42 WIB
Ketua DPR RI Dr. (H.C.) Puan Maharani. Foto : Eot/Man
Ketua DPR RI Dr. (H.C.) Puan Maharani. Foto : Eot/Man /dpr.go.id/

Menurut dia, Pilkada 2020 penting digelar supaya tidak terjadi kekosongan kepemimpinan di daerah dan supaya penanganan pandemi Covid-19 dapat terlaksana dengan baik. 

Baca Juga: Sektor Rumah Tangga Jadi Kunci Capai Stabilitas Ekonomi

“Pengawasan terhadap penerapan protokol kesehatan perlu ditingkatkan. Pemerintah pusat dan daerah juga diminta meningkatkan sosialisasi tentang protokol kesehatan selama Pilkada 2020,” ungkap wakil rakyat dari daerah pemilihan Jawa Tengah V tersebut, dirilis Tuban Bicara dari dpr.go.id.***

 

Halaman:

Editor: M Anas Mahfudhi

Sumber: dpr.go.id


Tags

Terkait

Terkini