Susah Tidur? Berikut 3 Hal yang Bisa Anda Lakukan Ketika Dini Hari

- 28 Desember 2020, 00:48 WIB
Dini Hari
Dini Hari /Dul/

Tuban Bicara - Banyak cara yang bisa Anda lakukan ketika dini hari tiba. Berikut tiga hal yang bisa Anda lakukan ketika dini hari tiba dan susah tidur menghampiri.

Ketika dini hari tiba, tak jarang susah tidur menghampiri. Ketika susah tidur menghampiri atau insomnia terkadang muncul perasaan cemas, gelisah, dan lain sebagainya. 

Hal itu bisa dilawan dengan melakukan suatu kegiatan. Berikut tiga hal yang bisa Anda lakukan ketika dini hari tiba, namun susah tidur menyapa. 

Baca Juga: Lirik dan Chord Kunci Gitar Peterpan Kota Mati 

Pertama, ngaji. Anda bisa ngaji di dini hari. Entah itu secara daring dengan menyimak penjelasan di YouTube maupun luring dengan cara membaca ulang kitab yang ingin Anda baca.

Kedua, ngopi. Ketika Anda insomnia, ngopi menjadi solusi untuk membunuh waktu yang kosong. Dari pada bengong, mending ngopi dini hari di warung kopi yang buka 24 jam.

Ketiga, menulis. Entah itu menulis berita, tugas, dan lain sebagainya. Karena dini hari merupakan waktu yang sunyi dan cocok digunakan untuk menulis.

Baca Juga: Lirik dan Chord Kunci Gitar Peterpan sahabat

Itulah tiga hal yang bisa Anda lakukan di dini hari. Sila mencoba, semoga bermanfaat.***

Editor: Yogi Abdul Gofur


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x