Golongan Golongan Yang Berhak Menerima Zakat Fitrah, Termasuk Orang yang banyak hutang?

- 26 April 2022, 08:40 WIB
Zakat Fitrah diberikan kepada yang membutuhkan/pexels/guduru-ajay-bhargav/
Zakat Fitrah diberikan kepada yang membutuhkan/pexels/guduru-ajay-bhargav/ /

TUBANBICARA.com - Pembayaran zakat fitrah merupakan salah satu ibadah, tidak hanya berpuasa dan shalat saja yang perlu didirikan ketika ramadhan.

Zakat Fitrah juga merupakan rukun ke empat yang hukumnya wajib ditunaikan oleh seluruh umat Muslim.

Mengeluarkan Zakat Fitrah sangat bermanfaat untuk membersihkan jiwa hati setiap insan manusia.

Selain untuk mensucikan diri, mengeluarkan sedekah atau Zakat juga diartikan sebagai bentuk sikap peduli terhadap sesama.

Biasa Kita sebut orang yang menerima Zakat Fitrah adalah Mustahik, lalu orang yang memberikan Zakat Fitrah disebut Muzakki.

Lalu siapakah gerangan yang berhak mendapatkan Zakat Fitrah.

 

Baca Juga: Kapankah waktu yang tepat untuk melakukan Zakat Fitrah, bagaimana jika telat membayar zakat fitrah?

 

Ada beberapa golongan yang harus dan berhak mendapatkan Zakat Fitrah, hal ini tercantum dan dijelaskan dalam Al-Qur'an pada surat At-Taubah ayat 60 :

Halaman:

Editor: Fery Murya Vandi

Sumber: tubanbicara.pikiran-rakyat.com


Tags

Terkait

Terkini

x