Puisi Pertemuan Dua Orang Sufi

- 5 Maret 2021, 13:39 WIB
Ilustrasi puisi.
Ilustrasi puisi. /Pixabay/congerdesign

Baca Juga: Puisi Jarak Karya Ajib Rosidi

Beginilah karya Puisi Ajib Rosidi

Puisi Pertemuan Dua Orang Sufi

Ketika keduanya berpapasan, tak sepatah pun kata teguran
Hanya dua pasang mata yang tajam bersitatapan

Suhrawar di atas kuda : "Betapa dalam kulihat
Samudra segala hakikat!"

Dan Muhyiddin di atas keledai: "Betapa fana dia
yang setia menjalani teladan Rasulnya."

Baca Juga: Puisi Jarak Karya Ajib Rosidi

Ketika keduanya bertemu, tak pun kata-kata salam
Tapi keduanya telah sefaham dalam diam.

Demikianlah karya Puisi Ajib Rosidi, semoga bermanfaat bagi kita semua untuk menambah wawasan dalam belajar menulis Puisi.***

Halaman:

Editor: Edison T


Tags

Terkait

Terkini

x