Karya Puisi Mahmoud Darwish Penyair dari Arab

- 15 Januari 2021, 14:26 WIB
ILUSTRASI Karya Puisi Mahmoud Darwish Penyair dari Arab/Pixabay/anapaula_feriani/
ILUSTRASI Karya Puisi Mahmoud Darwish Penyair dari Arab/Pixabay/anapaula_feriani/ /

Tuban Bicara - Sejarah sastra di dunia begitu pesat dalam peradaban manusia, tak terkeculai dengan Negara Arab yang melahirkan banyak sastrawan dan penyair Arab hebat dimasanya.

Puisi-puisi yang dilahirkan dari penyair Arab memiliki ciri khas tersendiri. Banyak dari mereka menggunakan diksi alam yang menyentuh, membuat puisinya terasa lebih hidup dan dekat kepada pembaca.

Diksi atau pilihan kata merupakan kekayaan tersendiri bagi penyair. Dengan menggunakan diksi tertentu akan melahirkan efek metafora yang kuat. Alam atau lingkungan seringkali dipilih sebagai diksi dalam puisi.

Baca Juga: Karya Puisi Sujiwo Tejo Hujan Deras

Mahmoud Darwish mengalami masa-masa penentuan di Palestina. Kata pengantar buatan Mohammad Shaheen mengutip pengakuan Mahmoud Darwish semasa bocah di sengketa bersejarah Palestina-Israel.

Mahmoud lahir di Palestina, 1941. Pada 1948, ia dan keluarga menjadi pengungsi, bergerak ke Lebanon.

Di situasi sulit akibat politik, Mahmoud Darwish menempuhi pendidikan dengan segala represi dan diskriminasi.

Pada saat bertumbuh dewasa, ia sudah bersuara nasib dan negeri. Mahmoud Darwish mulai terbiasa masuk-keluar penjara.

Baca Juga: Karya Puisi Sujiwo Tejo Pada Sebuah Ranjang

Berikut karya Puisi Mahmoud Darwish

Halaman:

Editor: Edison T


Tags

Terkait

Terkini