Indonesia Jadi Negara Terbesar ke-3 Dunia Kematian Tenaga Medis, AHY Beri Tanggapan

- 30 Januari 2021, 00:48 WIB
Agus Harimurti Yudhoyoono (AHY). Innaa Lillaahi, Tiba-tiba AHY Sampaikan Berita Duka: Semoga Almarhum Diberi Tempat Terbaik.*
Agus Harimurti Yudhoyoono (AHY). Innaa Lillaahi, Tiba-tiba AHY Sampaikan Berita Duka: Semoga Almarhum Diberi Tempat Terbaik.* //Instagram/@agusyudhoyono

Tuban Bicara - Agus Harimurti Yudhoyono atau yang dikenal AHY kembali menyampaikan kabar duka bagi Indonesia. AHY mengungkapkan duka atas gugurnya para garda terdepan atau tenaga kesehatan dalam menangani Covid-19.

AHY mengungkapkan hal tersebut dalam postingannya di akun media sosial milik pribadinya pada Kamis, 28 Januari 2021.

Baca Juga: Kemenkes Berhasil Raih Penghargaan MURI Atas Pencapaian Vaksinasi Covid-19 Terbanyak

Baca Juga: Remaja 17 Tahun Palestina Ditembak Mati Usai Berusaha Tikam Tentara Israel

"Kita berduka atas gugurnya para pahlawan kesehatan kita,” tulis AHY dilansir Tuban Bucara dari akun @AgusYudhoyono pada Kamis, (28/01).

“Dengan tingginya angka covid-19, kapasitas rumah sakit yang hampir membludak,” lanjut putra dari Susilo Bambang Yudhoyono tersebut.

Baca Juga: Hati Hati! Studi Inggris Temukan Gejala Varian Baru Virus Corona

Baca Juga: SEGERA DIBUKA! Seleksi CPNS 2021 di Bulan April, Inilah yang Harus disiapkan

Tak lupa, AHY mengatakan bahwa hal tersebut merupakan sebagai pengingat bahwa pentingnya perlindungan terhadap tenaga medis.

Halaman:

Editor: Imam Sarozi


Tags

Terkait

Terkini

x