Dijauhkan dari Sifat Lalai Jadi Salah Satu Keutamaan Surat Al Waqiah

- 11 Desember 2020, 07:44 WIB
Ilustrasi Al quran
Ilustrasi Al quran /Pixabay

Tuban Bicara - Allah SWT telah menurunkan Al-Quran kepada Nabi Muhammad SAW sebagai panduan hidup umat manusia di muka bumi ini.

Maka dari itu setiap surat dalam Al-Quran memiliki keutamannya masing-masing, begitu juga dengan Surat Al Waqiah.

Surat A Waqiah disebut juga sebagai ayat seribu dinar, karena dianggap sebagai surat yang dapat membuka pintu rezeki dan memang terbukti nyatanya.

Baca Juga: Soal Tragedi Tewasnya 6 Laskar FPI, Syekh Ali Jaber: Kehancuran Kabah Lebih Ringan dari Darah Muslim

Sebenarnya bukan hanya pembuka pintu rezeki, surat Al Waqiah juga memiliki keutamaan lain yang jarang diketahui.

Dirangkum Tuban Bicara dari berbagai sumber, surat Al Waqiah memiliki banyak kelebihan dan keutamaan diantaranya ialah:

  1. Meningkatkan keimanan dan kepercayaan terhadap Allah SWT

Surat Al Waqiah menjelaskan bahwa Allah-lah yang berkuasa di alam semesta, dunia dan akhirat dan tidak ada seorang pun yang tau kapan terjadinya hari kiamat.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Ini 11 karakter Orang dengan Kepribadian Terbaik. Apakah Ada Salah Satunya?

Oleh karena itu, sudah selayaknya kita dapat menambah keimanan dengan menghayati surat waqiah beserta kandungan maknanyaa.

  1. Surat Al Waqiah menjadi pelindung dari kefakiran

Keutamaan ini sebagaimana yang diriwayatkan Abu Ubaid dari Abdullah bin Mas’ud ra, berkata:

Halaman:

Editor: M Anas Mahfudhi


Tags

Terkait

Terkini

x