Puisi Sajak Seorang Tua di Bawah Pohon Karya W.S. Rendra

- 17 Januari 2021, 14:42 WIB
Ilustrasi Puisi Sajak Seorang Tua di Bawah Pohon Karya W.S. Rendra
Ilustrasi Puisi Sajak Seorang Tua di Bawah Pohon Karya W.S. Rendra /pixabay /andreas160578

Lalu sebentar lagi orang akan mencari bulan dan bintang-bintang !

O, gambaran-gambaran yang fana !

Kerna langit di badan yang tidak berhawa,

dan langit di luar dilabur bias senjakala,

maka nurani dibius tipudaya.

Ya ! Ya ! Akulah seorang tua !

Yang capek tapi belum menyerah pada mati.

Kini aku berdiri di perempatan jalan.

Aku merasa tubuhku sudah menjadi anjing.

Tetapi jiwaku mencoba menulis sajak.

Halaman:

Editor: Edison T


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah