Malaysia Direpatriasi Sembilan Orang Utan ke Indonesia

- 16 Desember 2020, 21:36 WIB
Ilustrasi orang utan yang diselamatkan.
Ilustrasi orang utan yang diselamatkan. /Edgar Winkler/Pixabay

Baca Juga: Penyederhanaan Birokrasi, Kemenag Lantik Pejabat Fungsional

Baca Juga: Mendes PDTT: Bank Dunia Banyak Berperan dalam Pembangunan Desa di Indonesia

Pihak NWRC telah memperhatikan kesiapan dari orang utan-orang utan ini sehingga kondisi mereka benar-benar sehat dan siap untuk diterbangkan ke Jakarta dan diterima oleh Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan RI, untuk selanjutnya dikembalikan ke habitatnya di Sumatra Utara.

Apresiasi juga diberikan kepada Garuda Indonesia dan Aset Murni Integrated Sdn. Bhd. yang membantu kelancaran proses repatriasi ke Jakarta dan Medan.

Halaman:

Editor: Imam Sarozi

Sumber: Antaranews.com


Tags

Terkait

Terkini