Tak Hanya Angpau! Ini Daftar Hadiah Tahun Baru Imlek 2021 yang Cocok untuk Mertua, Istri, Suami, dan Keluarga

- 12 Februari 2021, 00:50 WIB
Ilustrasi hadiah Tahun Baru Imlek 2021.
Ilustrasi hadiah Tahun Baru Imlek 2021. /

Tuban Bicara - Tahun Baru Imlek lekat dengan pemberian hadiah kepada keluarga, teman atau saudara.

Pemberian hadih untuk Tahun Baru Imlek 2021 ini tentunya tak hanya berupa amplop merah yang di dalam berisi sejumlah uang.

Tahun Baru Imlek tahun ini akan dilaksanakan pada Jumat, 12 Februari 2021. Anda bisa memberikan sejumlah hadiah kepada kelaurga dan teman.

Baca Juga: Kumpulan Ucapan Tahun Baru Imlek 2021 yang Sering di Ucapkan, Salah Satunya Gong Xi Fa Cai!

Seringkali memang amplop merah kecil atau angpau bernama Hongbao, hadiah ini ditandai dengan tulisan Cina berwarna emas di bagian depan, serta di dalamnya berisi sejumlah uang telah menjadi tradisi dalam perayaan Tahun Baru Imlek.

Sementara, jika Anda menginginkan hadiah lain untuk diberikan kepada mertua, istri, suami, anak atau saudara lainnya bisa memberikan hadiah kreatif berikut ini.

Selain merayakan Tahun Baru Imlek di rumah, umumnya orang Tionghoa melakukan perjalanan jauh untuk makan, minum, dan berbincang-bincang dengan keluarga mereka.

Baca Juga: HORE! Kartu Prakerja 2021 Gelombang 12 Akan Dibuka, Simak Cara Daftar hingga Syarat yang Harus Disiapkan

Jika Anda dan keluarga memiliki untuk melakukan perjalanan saat Tahun Baru Imlek asalkan tetap mematuhi protokol kesehatan secara ketat atau jika Anda memilih untuk camping di halaman rumah saja itu juag baik.

Anda bisa menyiapkan beberapa hadiah berikut ini sebagai rekomendasi untuk melakukan liburan di rumah saja atau keluar rumah.

Halaman:

Editor: M Anas Mahfudhi

Sumber: kabarlumajang


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x