Ingin Dapat Bantuan Modal Rp3,5 Juta dari Kemensos, Simak Syarat dan Cara Daftarnya!

- 9 Maret 2021, 21:50 WIB
Ilustrasi Bansos: Pastikan Anda Menerima Salah Satu Bantuan Sosial Ini, Berikut Daftar Bansos yang Cair Maret 2021.*/
Ilustrasi Bansos: Pastikan Anda Menerima Salah Satu Bantuan Sosial Ini, Berikut Daftar Bansos yang Cair Maret 2021.*/ /Renny T Hamzah

Tuban Bicara - Pemerintah menyalurkan bantuan sosial (bansos) sebesar Rp3,5 juta sebagai bantuan modal usaha pada tahun 2021.

Bansos Rp3,5 juta ini berbeda dari program Bantuan Presiden Produktif Usaha Mikro (BPUM) Rp2,4 juta sebelumnya.

BPUM Rp2,4 juta dikelola oleh Kementerian Koperasi dan UKM, sedangkan bansos Rp3,5 juta ini dikelola oleh Kementerian Sosial, yang cocok bagi Anda yang ingin buka usaha modal kecil.

Baca Juga: Sebut Belum Pernah Pilih Demokrat, Jansen Sitindaon Pertanyakan Logika Moeldoko Jadi Ketum Partai Demokrat

Bansos Rp3,5 juta ini diberikan untuk Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang tergabung dalam peserta Program Keluarga Harapan (PKH).

Diketahui, bansos Rp3,5 juta ini diberikan untuk modal usaha bagi KPM PKH yang telah graduasi, agar KPM PKH bisa mandiri dan berdaya.

Sehingga ke depannya tidak terus bergantung pada bantuan dari pemerintah.

Baca Juga: Pemerintah Pangkas Diskon Tarif Listrik Sebesar 50 Persen Mulai April, Simak Ulasannya!

Secara definisi, PKH Graduasi adalah KPM PKH yang telah meningkat kondisi sosial ekonominya.

Indikator ini dibuktikan melalui kegiatan pemutakhiran atau pembaharuan data PKH oleh pihak Kemensos.

Halaman:

Editor: M Anas Mahfudhi

Sumber: Depok.pikiran-rakyat.com


Tags

Terkait

Terkini

x